promosi365
Pasar Termurah

Hasil MotoGP Mugello Italia 2012

Share on :


info kali ini seputar Hasil MotoGP Mugello Italia 2012, Bagaikan kecepatan seekor ular Black Mamba saat akan menerkam mangsa, Jorge Lorenzo dengan cekatan mengambil alih pimpinan lomba dari Dani Pedrosa untuk memenangkan MotoGP seri Mugello Italia.
Pedrosa sempat terlihat akan menahan Lorenzo saat hendak memasuki tikungan pertama selepas start. Namun Lorenzo kemudian berhasil melewatinya dan tidak dapat kembali tersentuh oleh Pedrosa juga pembalap-pembalap lain dibelakangnya.
Pedrosa pun harus puas finis di posisi kedua dengan perbedaan waktu yang cukup mencolok yakni 5 detik. Hal itu tentu jauh bertolak belakang apabila dibandingkan dengan kemenangan Pedrosa di Sachsenring atas Lorenzo dengan selisih waktu hingga 14 detik.
Apabila pemenang dan runner-up dapat dengan mudah diketahui, tidak halnya dengan perebutan posisi ketiga. Duel antara Andrea Dovizioso dan rookie Stefan Bradl harus ditentukan hingga putaran terakhir.
Memanfaatkan catatan waktu Bradl yang semakin merosot jelang finis, Dovizioso sukses melewatinya saat lomba menyisakan dua putaran untuk kemudian mempertahankannya hingga lomba berakhir.
Posisi kelima menjadi milik Valentino Rossi yang tampil menjanjikan setelah memulai lomba dari posisi sepuluh. Rossi sukses mengalahkan pembalap tim Satelit Yamaha, Cal Crutchlow, yang finis di posisi enam.
Nicky Hayden sebenarnya memiliki kesempatan untuk finis di posisi empat pada lomba kali ini. Namun akibat terlalu melebar saat berebut posisi dengan Bradl, Hayden pun melorot ke posisi tujuh.
Lomba kali ini bisa dibilang sebuah bencana bagi Casey Stoner. Bagaimana tidak? Setelah memulai lomba dari posisi kelima, ia hanya mampu finis di posisi delapan. Posisinya lebih baik dari Hector Barbera dan Alvaro Bautista yang menghuni dua posisi terakhir di sepuluh besar.
Hasil MotoGP Mugello 2012:
  1.  Jorge Lorenzo Yamaha 41m37.477s
  2.  Dani Pedrosa Honda + 5.223s
  3.  Andrea Dovizioso Tech 3 Yamaha + 10.665s
  4.  Stefan Bradl LCR Honda + 10.711s
  5.  Valentino Rossi Ducati + 11.695s
  6. Cal Crutchlow Tech 3 Yamaha + 12.060s
  7. Nicky Hayden Ducati + 12.235s
  8.  Casey Stoner Honda + 30.617s
  9.  Hector Barbera Pramac Ducati + 31.728s
  10. Alvaro Bautista Gresini Honda + 34.589s
  11.  Ben Spies Yamaha + 57.862s
  12.  Randy de Puniet Aspar Aprilia + 59.963s
  13.  Aleix Espargaro Aspar Aprilia + 1m11.200s
  14.  James Ellison Paul Bird Aprilia + 1m11.458s
  15.  Mattia Pasini Speed Master Aprilia + 1m11.828s
  16.  Ivan Silva Avintia Inmotec-Kawasaki + 1 lap
Retirements:
  • Colin Edwards Forward Suter-BMW 10 laps
  • Yonny Hernandez Avintia FTR-Kawasaki 9 laps
  • Danilo Petrucci Ioda-Aprilia 3 laps
  • Michele Pirro Gresini FTR-Honda 0 laps
sekian info kita tentang Hasil MotoGP Mugello Italia 2012, Baca ini juga sms ramadhan yang terbaru di tahun 2012, semogag bermanfaat 

9 komentar on Hasil MotoGP Mugello Italia 2012 :

HR.VICEROY mengatakan... 15 Juli 2012 pukul 21.45

wah the doctor Valentino Rossi ada kemajuan...

ayo maju terus Val, dont give up with ducati...



kunjungan balik gan.

penyuluh perikanan mengatakan... 15 Juli 2012 pukul 21.45

apa kabar sahabatku..., selamat beraktifitas, semoga sukses...

tova mengatakan... 16 Juli 2012 pukul 00.04

wah manatp..lorenzo juara 1.. maju terus lorenzo aku mendukungmu xixixixi..:D

zondim mengatakan... 16 Juli 2012 pukul 00.53

haloo sobat, info yang menarik

honda mobil bandung mengatakan... 16 Juli 2012 pukul 02.54

GAsss terus rosssiiiiii

kasihdiskon.com mengatakan... 16 Juli 2012 pukul 02.55

nice blog =)
visit back http://www.kasihdiskon.com/iklan-gratis

Sigodang Pos mengatakan... 16 Juli 2012 pukul 04.15

Nice info sob.

Berkunjung di sini.

ayyanameena mengatakan... 17 Juli 2012 pukul 07.06

berkunjung disini :)

berehel mengatakan... 17 Juli 2012 pukul 07.06

berehel was here

Post a Comment and Don't Spam!